Bekerja di Facebook tentu menjadi impian bagi banyak orang. Namun faktanya, raksasa media sosial itu sangat selektif dalam merekrut karyawan. Hal ini ditegaskan oleh Glassdoor, sebuah komunitas online yang bertujuan untuk membantu pelamar mendapatkan pekerjaan.
Untuk membantu bakal calon dan calon pegawai,Glassdoor menjaring ribuan review secara online yang disampaikan oleh orang-orang yang telah menjalani proses wawancara di berbagai perusahaan. Dalam survey tersebut, salah satu poinnya adalah pertanyaan apa saja yang paling sulit dijawab.
Dari hasil survey tersebut, terungkap bahwa setidaknya ada 13 pertanyaan sulit yang diajukan pihak Facebook selama sesi wawancara kepada calon karyawan mereka. Apa saja itu? Berikut daftar pertanyaan sukar dari berbagai jenis lowongan pekerjaan di Facebook.
Data Scientist
Account Manager
Client Partner
Untuk membantu bakal calon dan calon pegawai,Glassdoor menjaring ribuan review secara online yang disampaikan oleh orang-orang yang telah menjalani proses wawancara di berbagai perusahaan. Dalam survey tersebut, salah satu poinnya adalah pertanyaan apa saja yang paling sulit dijawab.
Dari hasil survey tersebut, terungkap bahwa setidaknya ada 13 pertanyaan sulit yang diajukan pihak Facebook selama sesi wawancara kepada calon karyawan mereka. Apa saja itu? Berikut daftar pertanyaan sukar dari berbagai jenis lowongan pekerjaan di Facebook.
Data Scientist
- Berapa banyak posting ulang tahun terjadi di Facebook pada hari tertentu?
- Anda dapat melempar dadu tiga kali. Anda akan diberi uang sebanyak angka dadu tertinggi yang Anda dapatkan. Anda dapat memutuskan untuk berhenti kapanpun (misalnya, jika Anda mendapatkan mata dadu enam di lemparan pertama, Anda boleh berhenti). Pertanyaanya: Berapa banyak uang yang Anda inginkan?
Account Manager
- Berapa banyak uang yang dihabiskan di internet?
Client Partner
- Bagaimana Anda menjual Facebook kepada klien?
- Apa manfaat dari iklan di Facebook?
inherit;">Operations associate user intelligence
Product Analyst
Product Designer
Product Manager
Software Engineer
Nah, itu tadi sedikit pertanyaan sulit yang diajukan Facebook dalam merekrut karyawannya. Bagaimana? Kamu tertantang untuk bergabung di perusahaan milik Mark Zuckerberg tersebut? (tn/toi)
- Apa yang akan Anda lakukan jika Anda mengetahui jumlah foto yang diupload di Facebook tiba-tiba turun 50%?
Product Analyst
- Dua poin secara acak ditempatkan pada garis dengan panjang 1. Berapa probabilitas tiga segmen untuk menciptakan bentuk segitiga?
Product Designer
- Analisa mekanisme ‘folder’ di iPhone dalam mengelompokkan aplikasi dan bagaimana cara meningkatkannya!
- Bagaimana Anda mendesain ulang fitur / fungsi remote control televisi?
Product Manager
- Perkirakan jumlah bandara di Amerika Serikat!
- Jelaskan bagaimana cara Anda merancang sebuah aplikasi!
Software Engineer
- Dengan pohon biner, tulislah kode untuk membuat pohon baris demi baris!
- Bagaimana Anda akan mengetahui jumlah mobil yang lewat di jembatan yang sibuk?
- Jika Anda bisa mengubah sesuatu yang berkaitan dengan Facebook, perubahan apakah itu?
Nah, itu tadi sedikit pertanyaan sulit yang diajukan Facebook dalam merekrut karyawannya. Bagaimana? Kamu tertantang untuk bergabung di perusahaan milik Mark Zuckerberg tersebut? (tn/toi)